Lowongan Kerja PT. Pinus Merah Abadi
PT Pinus Merah Abadi merupakan perusahaan yang bergerak di bisnis penjualan dan distribusi dengan jaringan distribusi menyebar keseluruh wilayah Indonesia, baik melalui channel tradisional maupun modern. PT Pinus Merah Abadi memiliki sejumlah depo yang melayani ratusan ribu outlet pelanggan di seluruh Indonesia.
Untuk memperluas jaringan, PT. Pinus Merah Abadi juga bermitra dengan subdistributor besar yang tersebar dari Sabang hingga Merauke. Selain itu, perusahaan juga terus melakukan ekspansi pembukaan sejumlah depo untuk lebih mendekatkan diri kepada pelanggan serta lebih memperluas distribusi produk.
PT. Pinus Merah Abadi Melalui Program Lowongan Kerja Pada Bulan Juli 2017 mencari calon Pegawai untuk menempati berbagai posisi Dengan Persyaratan Sebagai berikut.
- Supervisor opration
- Sales admin
- Kasir
- Admin gudang
- Delivery Motor/Delivery Kanvas
- Saleaman TO/Kanvas
- Office boy
Kualifikasi
- Pendidikan minimal D3 Segala Jurusan (1-4) SMU/SMK Sederajat (5-7)
- Dengan Usia Maksimal 40 Tahun
- Berpengalaman di FMCG minimal 1 Tahun (1-7)
- Memiliki SIM A/SIM B1/B2/B Umum (5) SIM C (6)
- Memahami Alur distribusi (6) logistic finance HR (1) logistic (4)
- Memahami Ms Office (1-4) area(2-5-6) syclta (2-3)
- bersedia ditempatkan di takalar (1-7)
Jika anda berminat untuk mengisi salah satu jabatan diatas silakan kirim berkas lamaran anda via POS EXPRESS Ke :
PT. PINUS MERAH ABADI ( nabati Group )
Jl. ir sutami Kompleks pergudangan Bakti Blok II2- III3
UP. nian/Frans (Recruitmen & selection)
Atau Via Email dengan Max attachment 2 Mb ke :
Dania_arifanie@pinusmerahabadi.co.id
Rektument ini Tidak dipungut biaya apapun Lamaran yang sesuai kualifikasi dan kebutuhan perusahaan yang kami proses.
Cantumkan Lamaran_Takalar pada subject email/pojok kiri atas amplop lamaran.
Batas pengiriman Lamaran pada 31 Juli 2017
0 Comment for "REKRUTMEN BESAR BESARAN PT. PINUS MERAH ABADI | CLOSE DATE 31 JULI 2017"